E-SAKIP PEMERINTAH KABUPATEN Karangasem

INDIKATOR KINERJA UTAMA
KECAMATAN SIDEMEN
TAHUN 2017 - 2021

IKU

NO
SASARAN STRATEGIS
INDIKATOR KINERJA UTAMA
ALASAN/PENJELASAN
SUMBER DATA
1 Meningkatnya pembinaan penyelenggaraan pemerintahan desa Persentase Desa yang dapat melaksanakan tata kelola pemerintahan dengan baik Jumlah Desa yang dapat melaksanakan tata kelola pemerintahan dengan baik (DTKB) dibagi jumlah seluruh Desa (SLRHD) di Kecamatan Sidemen dikalikan seratus persen sama dengan seratus atau DTKB/SLRHD X 100% = 100 Kasi Pemerintahan di Kecamatan Sidemen
% Desa yang dapat mengelola APBDes tepat waktu Dalam penyelenggaraan pemerintahan desa Camat berperan didalam membina dan mengawasi penyelenggaraan kegiatan desa, cara pengukuran kinerjanya yaitu jumlah desa yang sudah mengelola APBDes tepat waktu dibagi jumlah desa dikalikan 100% Kasi Pemerintahan di Kecamatan Sidemen
2 Meningkatnya partisipasi organisasi dan lembaga desa/kelurahan dalam pembangunan Persentase Partisipasi Organisasi dan Lembaga Desa yang ikut dalam pembinaan Jumlah organisasi dan Lembaga Desa yang ikut dalam pembinaan (A) dibagi jumlah seluruh Organisasi dan Lembaga Desa yang dibina (B) dikalikan seratus persen sama dengan 100 atau A/B X 100 % = 100 Kasi Kesos di Kecamatan Sidemen
3 Meningkatnya partisipasi masyarakat dalam perencanaan pembangunan Kecamatan Persentase partisipasi masyarakat dalam perencanaan pembangunan Jumlah masyarakat yang hadir dalam kegiatan Musrenbang RKPD (A) dibagi jumlah masyarakat yang diundang dalam kegiatan Musrenbang RKPD (B) dikalikan seratus persen sama dengan seratus persen atau A/B X 100%=100 Kasi PMD Kecamatan Sidemen
4 Meningkatnya tertib administrasi kependudukan bagi penduduk pendatang Persentase penduduk pendatang yang melengkapi administrasi kependudukannya Jumlah penduduk yang melengkapi administrasi kependudukannya (A) dibagi jumlah penduduk pendatang yang terdata (B) dikalikan seratus persen sama dengan seratus atau A/B X 100 % =100 Kasi Pemerintahan di Kecamatan Sidemen
5 Meningkatnya rasa nasionalisme di kalangan pelajar/masyarakat Persentase peringatan hari-hari besar nasional dan daerah yang diselenggarakan kecamatan dengan baik Dalam meningkatkan koordinasi penyelenggaraan pemerintahan Camat berperan untuk menyelenggarakan perayaan-perayaan hari besar nasional dan daerah, cara pengukuran kinerjanya yaitu jumlah perayaan-perayaan hari besar nasional dan daerah yang dilaksanakan dibagi jumlah perayaan-perayaan hari besar nasional dan daerah yang direncanakan dalam Dokumen pelaksanaan anggaran OPD dikalikan 100 % Kasi Trantib di Kecamatan Sidemen
6 Meningkatnya kinerja laporan keuangan dan laporan kinerja Persentase laporan keuangan dan laporan kinerja yang selesai tepat waktu Dalam meningkatkan kinerja laporan keuangan dan laporan kinerja Camat berperan dalam mengarahkan anak buahnya untuk menyelesaikan laporan keuangan dan laporan kinerja cara menghitung yaitu laporan keuangan dan laporan kinerja yang sudah diselesaikan dibagi laporan keuangan dan laporan kinerja yang harus diselesaikan dikali 100% Sekretaris Camat Sidemen di Kecamatan Sidemen
7 Meningkatnya pelayanan kepada masyarakat Persentase pelayanan perijinan dan non perijinan tepat waktu Dalam meningkatkan koordinasi penyelenggaraan pelayanan publik Camat berperan dalam fasilitasi dan memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat, cara pengukuran kinerjanya yaitu jumlah rekomendasi pelayanan perijinan dan non perijinan dibagi jumlah rekomendasi pelayanan perijinan dan non perijinan yang diusulkan dikalikan 100% Kasi Pelayanan Umum Kecamatan Sidemen